Tentang Kami

MOTTO
"Kepercayaan Anda Semangat Kami"

Gambaran Umum Perusahaan

Berawal dari pengalaman kerjasama dengan Ir. Jan Sonneveld tergabung dalam "Sunson Consultant BV" yang berkantor pusat di Nijkerk, Netherland. Tim kami berkomitmen untuk terus maju dan berkembang dengan profesional untuk berfokus pada Desain Infrastruktur.
April 2024, dibentuk sebuah wadah baru yang melegalisasi secara badan hukum sebagai Perusahaan dalam negeri yaitu PT. Metacon Infra Utama.

PT. Metacon Infra Utama berkomitmen untuk terus memelihara dan mengembangkan sistem manajemen yang mengadopsi dari budaya Perusahaan Multinasional yang telah tertanam di dalam Tim. Menjunjung tinggi Profesionalisme, Dedikasi dan Tanggung jawab yang berorientasi pada Kualitas Karya serta kepuasan dari setiap Pengguna Jasa.

Visi dan Misi

Visi Kami
Menjadi mitra terpercaya yang memberikan Solusi inovatif dan dapat memberikan banyak nilai manfaat dengan menghasilkan karya yang berkualitas.

Misi Kami

  1. Memberikan layanan konsultasi terbaik, berbasis data dan dengan pendekatan sesuai kebutuhan pengguna jasa.
  2. Menyediakan solusi berbasis efektifitas dan efisiensi desain berdasarekan hasil analisa dan perhitungan yang akurat.
  3. Berkomitmen pada pengembangan sumber daya manusia yang kompeten dan berintegritas.